Kategori: Polri
-
Kasat Narkoba Polres Soppeng Menjadi Pemateri Penyuluhan Sosialisasi Penyalahgunaan Narkoba
Bekerjasama Dengan KKN PPL Terpadu Universitas Negeri Makassar(UNM) Satuan Reserse Narkoba Polres Soppeng melaksanakan Sosialisasi anti Narkoba dengan Tema “Sosialisasi Penyuluhan Penyalahgunaan Narkoba bagi Pelajar”Selasa (22/10/2024).Sore Kegiatan tersebut bertempat di SMAN 1 Watansoppeng di Jalan Samudra Watansoppeng yang dihadiri oleh Kepala Sekolah, Staf Dewan Guru dan Siswa Siswi Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kasat Resnarkoba Iptu…
-
Kunjungan dan Silaturahmi Kapolda Sulsel Kepada Kepala Kejaksaan Tinggi Sulsel
Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan S.H., S.I.K., M.H., M.Si., beserta sejumlah Pejabat Utama Polda Sulsel, melaksanakan kunjungan dan silaturahmi ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Selatan, Selasa (22/10/24). Kunjungan ini bertujuan untuk mempererat hubungan serta memperkuat sinergitas antara kedua lembaga dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Sulawesi Selatan. Kapolda…
-
Dalam Peringatan Hari Santri Nasional Mewakili Kapolres ,Kapolsek Ganra Sampai ini..!
Mewakili Kapolres Soppeng Kapolsek Ganra IPDA Harmoko S.Sos.,menghadiri Upacara Bendera Dalam rangka Hari Santri Nasional Tingkat Kabupaten Soppeng,bertempat di lapangan sepakbola Andi Palloge Desa Ganra Kecamatan Ganra Kabupaten Soppeng ,Selasa 22 Oktober 2024. Dalam Upacara ini, ribuan santri dari berbagai pondok pesantren yang terdiri dari perwakilan Santri bersama pembina pondok pesantren Se Kab. Soppeng. turut…
-
Polda Gorontalo Kerahkan Tim Inafis Lakukan Identifikasi Korban Pesawat Jatuh di Pohuwato
Tim Inafis Polda Gorontalo melakukan proses identifikasi terhadap korban pesawat SAM Air yang jatuh di Kecamatan Randangan, Kabupaten Pohuwato. Upaya ini dilakukan untuk memastikan identitas korban dan memudahkan proses penyerahan jenazah kepada keluarga. Proses identifikasi berlangsung di rumah sakit Bhayangkara Polda Gorontalo. “Polri melalui Polda Gorontalo memastikan bahwa seluruh korban ditangani sesuai prosedur identifikasi forensik,…
-
Satgas Ops Damai Cartenz-2024 Tangkap DPO KKB Puncak Atas Nama Mairon Tabuni di Bandara Ilaga
Mimika- Satgas Ops Damai Cartenz-2024 kembali berhasil menangkap DPO anggota Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Puncak. Adapun anggota DPO KKB tersebut yaitu Mairon Tabuni alias Solikin yang ditangkap di Bandara Aminggaru Ilaga, Kabupaten Puncak, pada Senin, 21 Oktober 2024, pukul 09.05 WIT. Penangkapan ini dilakukan berdasarkan keterlibatannya dalam kasus penyerangan dan penembakan terhadap warga sipil, Sudirman,…
-
Kapolda Sulsel Resmikan Kapal Patroli C1-3012 Sikatan di Dermaga Ditpolairud Polda Sulsel
Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan S.H., S.I.K., M.H., M.Si., meresmikan Kapal Patroli C1-3012 Sikatan dalam sebuah upacara yang dilaksanakan di Dermaga Mako Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda Sulsel, Selasa (22/10/24). Kegiatan tersebut turut dihadiri Wakapolda Sulsel, Brigjen Pol Nasri, S.I.K., M.H., serta para pejabat utama Polda Sulsel. Upacara peresmian dimulai dengan prosesi…
-
Kapolda Sulsel Melaksanakan Silaturahmi ke TVRI Sulsel, Bahas Kesiapan Pengamanan Pilkada 2024
Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan S.H., S.I.K., M.H., M.Si., bersama para Pejabat Utama Polda Sulsel, mengunjungi Kantor Stasiun TVRI Sulsel untuk melakukan silaturahmi dengan Kepala Stasiun TVRI Sulsel Drs. Andi Fachruddin M., M.Si. Kunjungan yang berlangsung di Lt.1 Kantor TVRI Sulsel, Kota Makassar, ini dilaksanakan pada Senin (21/10/24). Dalam wawancaranya di TVRI Sulsel, Kapolda…
-
Polres Soppeng Terjunkan Puluhan Personel di Acara Maulid Akbar Nabi Besar Muhammad SAW 1446 H.
Pastikan Aman Polres Soppeng kerahkan puluhan Personel pengamanan di Acara Maulid Akbar Nabi Besar Muhammad SAW 1446 H /2024 M yang berlangsung Khidmat di mulai pukul 19.40 wita di lapangan Gasis jalan Kesatria Watansoppeng dihadiri ribuan jamaah, termasuk sejumlah tokoh penting dan pejabat daerah, Ahad 20 Oktober 2024. Pada Maulid Akbar tersebut sebagai pembawa hikmah…
-
Pilkada 2024, Polda Sulsel Rutin Pantau, Cek dan Awasi keamanan situasi Pos Pam Bawaslu, KPU dan Gudang Logistik
Menjelang Pilkada 2024, Polda Sulsel melaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan Kampanye untuk memastikan kegiatan Kampanye berjalan aman dengan lancar. “Hari ini Personil Polda Sulsel melaksanakan tugas OMP seperti Pemantauan, pengecekan dan pengawasan keamanan situasi kondisi wilayah Pos Pam Bawaslu, KPU dan Gudang Logistik untuk mengantisipasi dari ancaman handak, maupun benda barang berbahaya lainnya,’ ungkap Kabid…
-
Polsek Marioriawa Polres Soppeng Melaksanakan KRYD dalam Rangka Cooling System Pilkada Damai 2024
Dalam rangka Cooling System Pilkada Damai 2024 Polsek Marioriawa Melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) yakni Operasi Cipta Kondisi Sabtu 19 Oktober 2024. Kegaitan diawali dengan apel persiapan yang di pimpin Kapolsek AKP Heriyadi Nur, SE.,MM., dengan Memberikan APP kepada personil yang terlibat dalam pelaksanaan Cipkon. bertempat di Mapolsek Marioriawa Kelurahan Attangsalo Kecamatan Marioriawa. Adapun…