-
Polda Sulsel Gelar Syukuran HUT Ke-74 Polairud Tahun 2024
Polda Sulawesi Selatan menggelar acara syukuran dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-74 Korps Kepolisian Perairan dan Udara (Polairud). Acara ini berlangsung di Aula Mappaoddang, Mapolda Sulsel, Selasa (03/12/24). Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan, S.H., S.I.K., M.H., M.Si., memimpin acara tersebut dan menyampaikan arahan Kapolri kepada para peserta yang hadir, termasuk Pangdivif 3…
-
Apel Stand by dalam rangka mengantisipasi gangguan Kamtibmas pasca pemungutan suara
Dalam rangka Cooling System pasca hari pemungutan suara personel Polres Soppeng bersama BKO Brimob melaksanakan apel stand by yang di pimpin Kasubbag binkar Bag SDM Polres Soppeng IPTU Arman Asis Bertempat di Pos Lalulintas 700 Jalan Pengayoman Watansoppeng.Sabtu 30/11/2024. Dalam apel tersebut IPTU Arman Asis mengatakan 3 hari pasca Hari pemungutan suara kita selaku aparat…
-
Kapolres Soppeng Cek Keamanan dan Penjagaan Kantor KPUD Pasca Hari Pemungutan Suara
Pasca pemungutan suara, Kapolres Soppeng AKBP Dr H.Muh Yusuf Usman SH.,SIK.,MT.,CIPA mengunjungi Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jum’at 29/11/2014 di Kelurahan Lalabata Rilau Kecamatan Lalabata. Kunjungan tersebut sebagai bentuk koordinasi sekaligus pengecekan keamanan dan kesiapan personel jaga di lembaga penyelenggara Pemilu tersebut. Kapolres Soppeng AKBP H.Muhammad Yusuf Usman mengatakan, kegiatan ini sekaligus untuk memastikan…
-
Kapolres Soppeng Hadiri Upacara Peringatan HUT KORPRI ke-53 dan Hari Guru Nasional ke-79 tahun 2024
Kapolres Soppeng AKBP Dr H.Muh Yusuf Usman SH.,SIK.,MT.,CIPA menghadiri Upacara Peringatan HUT Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) ke-53 dan Hari Guru Nasional ke-79 tahun 2024 .tingkat Kabupaten Soppeng bertempat di lapangan Gasis Watansoppeng,Jumat 29/11/2024. Dalam Upacara tersebut Selaku Inspektur Upacara Wakil Bupati Soppeng Ir. H. Lutfi Halide M.P dan Komandan Upacara Sekertaris BKPSDM Kab. Soppeng…
-
Apel Konsolidasi Pasca Pengamanan Hari Pemungutan Suara di TPS
Kapolres Soppeng AKBP Dr H.Muh Yusuf Usman SH.,SIK.,MT.,CIPA memimpin langsung Apel Konsolidasi Pasca Tahap Pungut Suara bertempat di Halaman Mapolres Soppeng,Jumat 29/11/2024 pagi. Pada apel konsolidasi tersebut diikuti oleh para PJU dan Perwira Polres Soppeng serta personel yang terlibat dalam pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Wilayah Hukum Polres Soppeng. Pada apel konsolidasi tersebut Kapolres…
-
Kabag SDM Pantau pengamanan Rekapitulasi Suara Tingkat PPK
Selaku Wakil Pengendali pengamanan Rekapitulasi dan Penghitungan Suara tingkat PPK,Kabag SDM AKP Sulaiman Abu SH.bersama KBO Sat Binmas Polres Soppeng IPTU Amat Yani memantau dan mengecek Gudang penyimpanan Logistik Pemilukada PPK Kecamatan Liliriaja serta petugas jaga. Menurut Kabag SDM Polres Soppeng pemantauan di PPK ini kami laksanakan Guna memastikan situasi pasca pemungutan suara Pilkada…
-
Kapolda Sulsel Silaturahmi ke Al Habib Husain: Jaga Persatuan untuk Pilkada Aman dan Damai
Makassar – Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan, S.H., S.I.K., M.H., M.Si., melaksanakan kunjungan silaturahmi ke kediaman Al Habib Husain Bin Ahmad Al Hamid pada Jumat (29/11/2024). Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat ukhuwah serta memperkuat sinergi dalam menjaga keamanan dan ketertiban pasca pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di wilayah Sulawesi Selatan. Dalam Kunjungan ini,…
-
ASN POLDA SULSEL GELAR SYUKURAN HUT KORPRI KE-53 TAHUN 2024
Puncak kegiatan menyambut HUT Korpri, ASN Polda Sulsel gelar syukuran HUT KORPRI ke 53, di Aula Andi Mappaodang Mapolda Sulsel, Jumat (29/11/2024). Acara Syukuran dihadiri Langsung Kapolda Sulsel Irjen Pol Yudhiawan dan Ketua Bhayangkari Sulsel, Ketua Korpri Propinsi Sulsel, Irwasda Polda Sulsel, para PJU Polda Sulsel, serta para Ketua Korpri dari AD, AU, dan AL.…
-
Kapolri Tegaskan Kesiapan Jelang Pilkada Serentak 2024
Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menegaskan kesiapan Polri dan seluruh elemen terkait dalam mengawal pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 yang akan digelar pada Rabu, 27 November 2024. Kapolri menyampaikan sejumlah poin penting mengenai kesiapan teknis, keamanan, serta antisipasi terhadap potensi kerawanan di lapangan. Kapolri menyampaikan bahwa seluruh distribusi logistik Pilkada sudah dipastikan aman, termasuk…
-
Amankan Pemungutan Suara Pilkada 2024, Polda Sulsel Terjunkan Ribuan Personel
Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan, S.H., S.I.K., M.H., M.Si., memimpin langsung apel pemberangkatan personel Bantuan Kendali Operasi (BKO) untuk pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS) dalam rangka Pilkada Serentak 2024. Kegiatan tersebut berlangsung, Senin, (25/11/2024), di Lapangan Upacara Mapolda Sulsel. Hadir dalam apel tersebut Wakapolda Sulawesi Selatan, Brigjen Pol. Nasri, S.I.K., M.H., pejabat utama Polda…